Kapal Sembako Tenggelam di Pulau Juante 6 KRU Berhasil Dievakuasi Basarnas!

Eko
- Jumat, 7 April 2023 | 13:28 WIB
Proses evakuasi enam awak kapal oleh Basarnas Pontianak
Proses evakuasi enam awak kapal oleh Basarnas Pontianak

SulbarEkspres- Kapal Motor Tirta Sejati 03 bermuatan sembako tenggelam di perairan Pulau Juante, kab. Kayong Utara, Kalimantan Barat pada Kamis 6 April 2023 kemarin. 

 

Penyelamat enam kru kapal berjalan dramatis, perahu penyelamatan Basarnas Pontianak langsung diterjunkan ke titik lokasi kejadian ketika menerima informasi karamnya kapal tersebut. 

 

Kepala Basarnas Pontianak, I Made Junetra mengatakan bahwa peristiwa karamnya Kapal Layar Motor Tirta Sejati 03 itu terjadi begitu cepat. 

Baca Juga: Peluru Nyasar, Bocah Perempuan di Bekasi Menjadi Korban!

Baca Juga: Surat Edaran (SE) Pengurus RT Cengkareng Minta THR, Viral di Media Sosial!

Tim Basarnas mendapatkan informasi bahwa kapal tersebut sudah karam sekitar 40 menit. 

 

Namun setelah berjibaku TIM SAR dengan situasi dan medan yang berat akibat cuaca buruk, akhirnya para kru yang terombang-ambing di laut bisa diselamatkan. 

 

"Seluruh kru dibawa menuju ke Pelabuhan Sukabangun Ketapang untuk dilakukan pemeriksaan kesehatan, mereka semua selamat," Ujar made Junetra.***

Editor: Azad Fahrudin

Tags

Terkini

KPK OTT Bupati Kepulauan Meranti!

Jumat, 7 April 2023 | 15:12 WIB

Goreng Bubuk Petasan, Satu Remaja Terluka!

Sabtu, 25 Maret 2023 | 12:26 WIB

Terpopuler

X